4 Cara Ubah Kuota MDS Telkomsel Jadi Reguler 2023

Cara Ubah Kuota MDS Telkomsel – Telkomsel memang dikenal dengan jaringan seluler terbaik di Indonesia. Dengan kecepatan stabil penggunanya bisa mengakses berbagai situs maupun aplikasi dengan cepat. Namun sayangnya beberapa orang mengeluhkan harga kuota Telkomsel yang semakin mahal.

Seperti yang kita tahu Telkomsel memberikan bonus berupa midnight data service atau sering dinamakan MDS. Sayangnya hanya dapat digunakan pada 00.00 hingga jam 06.00 sehingga kurang maksimal digunakan. Agar bisa digunakan maksimal maka perlu dilakukan cara ubah kuota MDS menjadi reguler.

Memang cara ubah kuota MDS memiliki kesamaan dengan mengubah kuota Ilmupedia dimana menggunakan bantuan tool. Hal ini ditujukan agar pengguna dapat menikmati kuota malam yang dianggap mubazir oleh sebagian orang karena tidak terpakai.

Ubah kuota MDS jadi reguler memang diperlukan usaha lebih. Berbeda halnya apabila kalian mendaftar kuota ketengan Telkomsel yang bisa dibeli dengan harga terjangkau. Agar bisa akses internet gratis maka pengguna wajib melakukan beberapa trik.

Cara Ubah Kuota MDS Telkomsel Terbaru

Cara Ubah Kuota MDS Telkomsel

Beberapa cara yang dapat dilakukan adalah menggunakan Youtube, setel waktu serta dengan bantuan aplikasi. Tentunya akan lebih bermanfaat apabila kalian bisa menggunakan kuota MDS Telkomsel 24 jam.

1. Lewat Aplikasi Youtube

  • Buka Youtube ketika waktu kuota MDS akan berakhir semisal 06.50.
  • Putar video dengan durasi panjang dengan waktu 30 menit keatas,
  • Terus putar video kemudian tunggu sampai sudah lewat jam 07.00.
  • Secara otomatis video akan berjalan terus.

2. Mengganti Timezone

  • Pastikan bahwa kuota MDS masih ada dan paket regulernya sudah habis.
  • Gunakan kuota pada malam harinya.
  • Sebelum mencapai jam 06.00 silahkan ganti waktu pada smartphone kalian.
  • Jangan gunakan waktu otomatis. Set waktu antara jam 00.00 sampai 06.00.
  • Lanjutkan dengan mengubah negara, misalnya India dengan jam 03.30 dimana di Indonesia sama dengan 06.30.

3. Via Aplikasi VPN Melon

Kalian dapat terkoneksi menggunakan kuota MDS apabila mengaktifkan VPN Melon. Langsung buka aplikasinya kemudian jalankan pada waktu MDS habis. Untuk beberapa kasus sesuai wilayah akan terkoneksi langsung.

4. Lewat Psiphone Pro

Cara terakhir adalah menggunakan Psiphone Pro, caranya adalah dengan memasukkan custom header HTTP dengan bug Telkomsel. Apabila bug tepat maka kalian dapat menggunakan kuota MDS selama 24 jam.

Dari cara ubah kuota MDS Telkomsel memang paling mudah apabila lewat Youtube dan mengubah waktu. Namun bagi kalian yang senang oprek internet maka tidak ada salahnya mencoba VPN Melon atau Psiphone Pro.

 

 

 

 

Tinggalkan komentar